Berita

Seminar Nasional USE 2018

Unity in Seminar Entrepreneurship 2018 (USE 2018) adalahprogram kerja Keluarga Mahasiswa Teknik Industri (KMTI) UMS mengenai seminar nasional kewirausahaan. USE 2018 adalah seminar nasional kewirausahaan pertama yang diadakanoleh KMTI UMS. Seminar Nasional ini diadakan di Auditorium Moch. Djazman pada tanggal 8 September 2018. Tema yang diangkat adalah “Digital Marketing : Mengungkap RahasiaSukses Berwirausaha Secara Online” […]

Seminar Nasional USE 2018 Read More »

Pengabdian Masyarakat KMTI UMS ke Dukuh Tumut, Boyolali

Sebagaimana tertulis dalam Tri Dharma Perguruan Tinggi terutama pada poin ketiga yaitu pengabdian masyarakat, memberikan arti bahwa pengabdian masyarakat merupakan salah satu tanggung jawab mahasiswa kepada masyarakat. Menurut undang – undang tentang pendidikan tinggi, pengabdian masyarakat sendiri adalah kegiatan civitas akademika yang memanfaatkan ilmu pengetahuan dan teknologi untuk memajukan kesejahteraan masyarakat dan mencerdaskan kehidupan bangsa.

Pengabdian Masyarakat KMTI UMS ke Dukuh Tumut, Boyolali Read More »

Buka Bersama Tamba Ati 2018

Tamba Ati (Temu Bareng Alumni KMTI) merupakan sebuah acara atau program kerja yg bertujuan untuk menjalin silaturahmi antara alumni dan fungsionaris KMTI, meningkatkan rasa kekeluargaan antara alumni dan fungsionaris KMTI yang terlaksana pada Jumat, 1 Juni 2018 di Ndalem Limasan. Di acara ini ada sarasehan bersama alumni KMTI, hiburan berupa akustik, buka bersama, dan kultum

Buka Bersama Tamba Ati 2018 Read More »

“WORLD ECONO MOVE” Kompetisi Pembawa Mimpi

Satu tim dari Universitas Muhammadiyah Surakarta mengikuti kompetisi World Econo Move, sebuah ajang kompetisi mobil listrik di Jepang. Berangkat pada tanggal 2 Mei 2018, Ababil Team Car—tim mobil listrik di bawah komunitas Electric Car Research Center (ECRC)—yang didalamnya terdapat tiga program studi, yaitu Teknik Industri, Teknik Elektro, dan Teknik Mesin, didampingi dengan Wakil Dekan III

“WORLD ECONO MOVE” Kompetisi Pembawa Mimpi Read More »

Diskusi Umum 2018: Kunjungan Industri

Diskusi umum merupakan kegiatan rutin dari Keluarga Mahasiswa Teknik Industri yang diadakan setiap satu kali dalam setahun. Pada diskusi umum kali ini mengangkat tema yaitu “Kunjungan Industri”. Tema ini berisi tentang apa yang harus dipersiapkan untuk mempersiapkan kegiatan kunjungan industri yang akan dilaksanakan oleh angkatan 2016. Kunjungan industri merupakan kegiatan berupa mengunjungi perusahaan industri berbasis

Diskusi Umum 2018: Kunjungan Industri Read More »

Meeting class-nya Industri: Industrial Cup

Industrial Cup adalah turnamen olahraga antar angkatan di jurusan Teknik Industri UMS yang diselenggarakan oleh bidang 6 Minat & Bakat KMTI yang bertujuan untuk menyatukan kekerabatan dan menjalin silahturahmi antar angkatan mahasiswa Teknik Industri. Dilaksanakan tanggal 5-6 April 2018 untuk futsal bertempat di lapangan Raider Futsal, Badminton di Gor pabelan dan Pes di ruang kelas

Meeting class-nya Industri: Industrial Cup Read More »

Kuliah Umum Teknik Industri 2018: Persiapkan Dirimu untuk Revolusi Industri 4.0

Kuliah Umum merupakan kegiatan rutin dari Jurusan Teknik Industri yang diadakan setiap 1 (satu) semester. Kuliah Umum kali ini mengangkat tema “Persiapkan Dirimu untuk Revolusi Industri 4.0” yang berisi informasi penting mengenai Revolusi Industri 4.0 dengan tujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan strategi dalam menyongsong era Industri 4.0 bagi mahasiswa. Sedikit mengulas tentang INDUSTRI 4.0 yaitu

Kuliah Umum Teknik Industri 2018: Persiapkan Dirimu untuk Revolusi Industri 4.0 Read More »