Author name: admin2

Workshop Logistics & Supply Chain Management (L-SCM)

Workshop L-SCM yang diadakan pada hari Jumat, 28 Maret 2014 merupakan rangkaian kegiatan dari Seminar Nasional Industrial Engineering National Conference (IENACO), yang diselenggarakan sehari sebelumnya di Gedung Pascasarjana. Kegiatan ini diadakan dengan tujuan untuk mendukung kompetensi dan pemahaman dosen tentang mata kuliah Logistik dan Sistem Rantai Pasok. Selain itu, kegiatan ini juga diharapkan dapat meningkatkan […]

Workshop Logistics & Supply Chain Management (L-SCM) Read More »

Kuliah Umum Jurusan Teknik Industri 2016 “Peningkatan Kompetensi Lulusan Teknik Industri”

Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) sudah dimulai, persaingan secara global dan bebas sudah menjadi kenyataan yang harus dihadapi, kebebasan dan keleluasaan arus informasi, arus bahan baku (raw material), modal, dan tenaga kerja menjadi dinamika yang harus diterima. Mengikuti perkembangannya, komitmen Jurusan Teknik Industri UMS guna menyiapkan lulusan yang berkualitas agar dapat bersaing dengan lulusan dari jurusan maupun universitas

Kuliah Umum Jurusan Teknik Industri 2016 “Peningkatan Kompetensi Lulusan Teknik Industri” Read More »

Workshop Pengelolaan Jurnal Elektronik dengan Open Journal System (OJS) dan Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah Menuju Jurnal Terakreditasi

Program Studi Teknik Industri Universitas Muhammadiyah Surakarta berkesempatan menjadi penyelenggara “Workshop Pengelolaan Jurnal Elektronik dengan Open Journal System (OJS)” yang terlaksana selama dua hari Jumat, 13 November 2015 dan Sabtu, 14 November 2015. Workshop kali ini bertempat di The Alana Hotel & Convention Center – Solo, Jalan Adi Sucipto, Colomadu, Karanganyar. Kegiatan ini diikuti sebanyak

Workshop Pengelolaan Jurnal Elektronik dengan Open Journal System (OJS) dan Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah Menuju Jurnal Terakreditasi Read More »

Perayaan 2 Dekade Perjalanan KMTI UMS Meriah!

Alhamdulillahirobbilaalamiin tepat pada tanggal 22 September 2015 lalu KMTI memasuki usia yang ke 20 tahun, 2 dekade perjalanan KMTI ditandai dengan perayaan bertajuk “KMTI  20th Anniversary” yang dilaksanakan pada Minggu, 27 September 2015 bertempat di halaman GOR UMS Kampus 2. Persiapan pra acara untuk perayaan genapnya 20 tahun KMTI ini dipegang penuh oleh Mahasiswa Teknik Industri yang terdiri dari beberapa angkatan

Perayaan 2 Dekade Perjalanan KMTI UMS Meriah! Read More »

“KMTI Day” Turnamen Futsal Antar SMA/SMK Se-Karesidenan Surakarta Tahun 2015

Keluarga Mahasiswa Teknik Industri (KMTI) menyelenggarakan Turnamen Futsal Putra SMA/SMK dan sederajat se-Karesidenan Surakarta. Turnamen futsal tersebut terselenggara selama dua hari (Sabtu dan Minggu) yaitu 19 dan 20 September 2015 bertempat di Gor Pandawa Solo Baru. Terbagi menjadi 2 bagan pertandingan dengan sistem gugur mempertandingkan 34 Tim Futsal Putra. Hari pertama mempertandingkan 16 tim hingga

“KMTI Day” Turnamen Futsal Antar SMA/SMK Se-Karesidenan Surakarta Tahun 2015 Read More »

“Race & Exhibition” Hasil Karya Praktikum Perancangan Teknik Industri I (PTI I)

Praktikum Perancangan Teknik Industri I (PTI I) dari tahun ke tahun selalu meninggalkan kesan yang luar biasa di setiap angkatan yang mengambil salah satu mata kuliah wajib di Jurusan Teknik Industri UMS. Tahun 2015 adalah giliranangkatan tahun 2014 yang merasakan keseruan dan keasyikan menjalani Praktikum PTI I. Perubahan kurikulum yang diterapkan oleh Teknik Industri UMS yaitu kurikulum

“Race & Exhibition” Hasil Karya Praktikum Perancangan Teknik Industri I (PTI I) Read More »

Training of Leadership (TOL) Mahasiswa Teknik Industri Tahun 2015

Surakarta – Training of Leadership (TOL) merupakan sebuah kegiatan edukatif yang dilaksanakan oleh Jurusan Teknik Industri UMS untuk membentuk karakter mahasiswa baru yang dapat menciptakan sikap kepemimpinan serta tanggung jawab terhadap suatu persoalan sehingga peka dan peduli terhadap lingkungan sekitar. Kegiatan Training of Leadership ini sudah dilaksanakan selama beberapa tahun, yang manfaatnya sudah terlihat pada

Training of Leadership (TOL) Mahasiswa Teknik Industri Tahun 2015 Read More »

Industrial in Seminar (INSEM) II Keluarga Mahasiswa Teknik Industri

Telah terlaksana salah satu Big Event Keluarga Mahasiswa Teknik Industri (KMTI) yaitu Industrial in Seminar (INSEM) II pada Rabu, 7 Oktober 2015 bertempat di Auditorium Moh. Djazman UMS. INSEM tahun ini yang merupakan edisi kedua dalam pelaksanaannya tersebut bertemakan “Kesiapan Indonesia dalam Menghadapi Industri Dunia Maya”, menghadirkan sejumlah pembicara yang sesuai bidang tersebut, yaitu: 1. Dr. Henry Subiakto, SH., MA

Industrial in Seminar (INSEM) II Keluarga Mahasiswa Teknik Industri Read More »

Konversi Mata Kuliah Kurikulum 2012 ke Kurikulum 2015

Update kurikulum merupakan langkah yang dilakukan oleh Jurusan Teknik Industri UMS guna mencapai profil lulusan yang diinginkan, sekaligus wujud usaha memenuhi Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) yang sudah dirumuskan dalam Kurikulum 2015. Berikut profil lulusan yang akan dihasilkan oleh Jurusan Teknik Industri UMS (Tabel 1). Profil ke- Deskripsi Profil Lulusan Profil 1 Di dalam suatu tim baik

Konversi Mata Kuliah Kurikulum 2012 ke Kurikulum 2015 Read More »

FT UMS Capai Kesepakatan Kerjasama dengan UTHM Malaysia

Fakultas Teknik UMS (FT UMS) mencapai kesepakatan kerjasama dengan UTHM (Universiti Tun Hussein Onn Malaysia), jurusan Teknik Industri yang diwakili oleh bapak Ahmad Kholid Alghofari, ST MT termasuk jajaran Dekanat sebagai Wakil Dekan III. WD II FT UMS terlihat senang setelah tercapai kesepakatan kerjasama dengan salah satu universitas negara tetangga ini. Isi dari pertemuan FT

FT UMS Capai Kesepakatan Kerjasama dengan UTHM Malaysia Read More »